By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Marhaenist
Log In
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Onward Issue:
Demokrasi Bukan Dagangan Elite: GMNI Situbondo Tolak Tegas Pilkada oleh DPRD
Dokumen Rahasia Amerika: AS Mengetahui Skala Pembantaian Tragedi 1965
Kendalikan Hama Belalang dengan Ayam: Kebijakan Kemandirian Pangan Ibrahim Traoré di Burkina Faso
Sukarno dan Analisis Anti-Kolonialnya yang tidak Rasis
Ibrahim Traoré, Pan-Afrikanisme dan Langkah-Langkahnya untuk Kedaulatan Afrika

Vivere Pericoloso

Ever Onward Never Retreat

Font ResizerAa
MarhaenistMarhaenist
Search
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Ikuti Kami
Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.
Infokini

KSPSI Gelar Rakernas dan Seminar Nasional Inter-Profesi di Surabaya

Indo Marhaenist
Indo Marhaenist Diterbitkan : Minggu, 5 Maret 2023 | 15:11 WIB
Bagikan
Waktu Baca 3 Menit
Agung Nugroho, Ketua Umum Farkes. MARHAENIST
Bagikan

Marhaenist – Federasi Serikat Pekerja Farmasi dan Kesehatan-KSPSI gelar Rapat Kerja Nasional dan Seminar Nasional Inter-Profesi pada 4 sampai 5 Maret tahun 2023 di Sahid Hotel Surabaya, Jawa Timur

Pembukaan Rakernas dan Seminar Nasional Inter-Profesi dihadiri oleh Afriansyah Noor Wamenaker, Soekarwo Anggota Dewan Pertimbangan Presiden, Anna Kurniati Direktur Pendayagunaan Tenaga Kesehatan Kemenkes, Winastanto Direktur Operasional Kimia Farma Diagnostika, Mahlil Ruby Direktur Perencanaan dan Pengembangan BPJS Kesehatan, Zainudin Direktur Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan, Himawan Estu Kepala Dinas Ketenagakerjaan Jawa Timur, Bibit Gunawan Sekjen KSPSI.

Acara yang digelar oleh Federasi Serikat Pekerja Farmasi dan Kesehatan itu dilaksanakan dalam rangka untuk mewujudkan kedaulatan sektor farmasi dan kesehatan di Indonesia.

Dalam sambutannya Ketua Umum Farkes menyampaikan bahwa hingga saat ini Indonesia masih belum memiliki kedaulatan di sektor industri farmasi dan kesehatan yang terbukti pada saat kita diterpa Pandemi Covid-19.

Menurutnya, kita semua perlu mendorong kemampuan industri farmasi dan kesehatan di Indonesia untuk bisa memenuhu kebutuhan sendiri dan mengurangi angka impor industri alat kesehatan dan farmasi.

“Rakernas Federasi Serikat Pekerja Farmasi dan Kesehatan-KSPSI ini diharapkan kita semua dapat merumuskan jawaban terhadap berbagai isu terkini terkait industri farmasi dan kesehatan serta peningkatan kompetensi, perlindungan dan pembinaan anggota untuk mewujudkan kesejahteraan anggota” pungkas Agung Nugroho, Ketua Umum Farkes.

Wakil Menteri Ketenagakerjaan menyampaikan bahwa salah satu fokus pembangunan pemerintah saat ini adalah program pembangunan sumber daya manusia karena saat ini kita sedang pada periode bonus demografi.

“Salah satu pilar utama daya saing dan pembangunan bangsa adalah kualitas sumber daya manusia. Untuk membangun Indonesia kita memerlukan sumber daya manusia tenaga kerja khususnya di bidang farmasi yang memiliki kecerdasan, sikap mental, prima, unggul, berdaya saing tinggi dan memiliki sikap nasionalisme sejati” Ucap Afriansyah Noor Wakil Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia.

Baca Juga:   Agung Nugroho: Proteksi Sosial Harus Bersama-Sama Kita Tingkatkan

Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Soekarwo, dalam sambutannya mengatakan bahwa dalam bidang kesehatan dan farmasi, Indonesia masih sangat bergantung pada impor. Harga impor alat kesehatan dan farmasi sangat memakan biaya yang tinggi.

“Kita harus mendukung komitmen pemerintah untuk mewujudkan kemandirian atau kedaulatan di bidang kesehatan dan farmasi, apabila kita mandiri dibidang kesehatan, maka akan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi.” Ujar Pakde Karwo.

iRadio
Bagikan Artikel
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Copy Link Print

ARTIKEL TERBARU

Demokrasi Bukan Dagangan Elite: GMNI Situbondo Tolak Tegas Pilkada oleh DPRD
Selasa, 13 Januari 2026 | 12:57 WIB
Dokumen Rahasia Amerika: AS Mengetahui Skala Pembantaian Tragedi 1965
Selasa, 13 Januari 2026 | 10:42 WIB
Foto: Ibrahim Traore, Presiden Burkina Faso (Sumber: Inilah.com)/MARHAENIST.
Kendalikan Hama Belalang dengan Ayam: Kebijakan Kemandirian Pangan Ibrahim Traoré di Burkina Faso
Senin, 12 Januari 2026 | 19:19 WIB
Sukarno dan Analisis Anti-Kolonialnya yang tidak Rasis
Senin, 12 Januari 2026 | 15:03 WIB
Foto: Ibrahim Traore, Presiden Burkina Faso (Sumber: Inilah.com)/MARHAENIST.
Ibrahim Traoré, Pan-Afrikanisme dan Langkah-Langkahnya untuk Kedaulatan Afrika
Senin, 12 Januari 2026 | 15:02 WIB

BANYAK DIBACA

Negara Hukum Berwatak Pancasila
Kelompok Cipayung Plus Jatim Ajak Masyarakat Utamakan Persatuan dan Perdamaian Bangsa
DPR Nilai Saatnya Mahkamah Agung Bersih-Bersih
UU PDP Disahkan, Pemerintah Diminta Bentuk Pengawas Independen
Beliau Ini Tukang Buat Masjid Bagus

Lainnya Dari Marhaenist

Presiden Joko Widodo menyampaikan sedikitnya lima arahan kepada jajaran Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri), mulai dari para pejabat utama Mabes Polri, kepala kepolisian daerah (kapolda), hingga kepala kepolisian resor (kapolres) seluruh Tanah Air di Istana Negara, Jakarta, pada Jumat, 14 Oktober 2022. BPMI/Lukas

Jokowi Kritik Hidup Mewah Para Anggota Polri

Marhaenist - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan para anggota Polri agar tidak…

Koperasi dan Era Anthropocene: Menjawab dengan Praktik atas Krisis Kemanusiaan dan Lingkungan

Seri Belajar Koperasi #1 Marhaenist - Praktik sistem kapitalisme industri yang berkembang…

Revolusi Etika Hukum: Jalan Terakhir Menyelamatkan Keadilan

Marhaenist.id - Krisis hukum di Indonesia bukanlah takdir. Ia adalah hasil kelalaian…

Tragis! Nenek Penolak Tambang Emas Ilegal di Pasaman Timur Dianiaya Brutal dan Dibuang, Sempat Dikira Tewas

Marhaenist.id, Pasaman Timur — Peristiwa kekerasan yang memilukan menimpa seorang nenek renta…

Aksi Massa Tan Malaka

MARHAENIST - Sukarno dan Tan Malaka memang terpaut dekat. Mereka hanya selisih…

Gelar Diskusi Terbatas dengan Perhimpunan Agenda 45, Andi Widjajanto: Indonesia Butuh Strategi Tepat Hadapi Perubahan Global

Marhaenist.id, Jakarta - Tatanan Global tengah bergeser menuju sebuah tatanan baru, saat…

Tanggapi Pertemuan Imanuel Cs dan Menteri Hukum RI, Eksponen GMNI: Arjuna-Dendy Akan Tetap Sah Jika Hukum Tak di Permainkan

Marhaenist.id, Jakarta – Salah satu Eksponen Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) memberikan…

Telah Lahirkan Tokoh-Tokoh Nasional, Siapa Sajakah Mereka yang Pernah Berorganisasi di GMNI?

Marhaenis.id - Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia atau yang sering disebut GMNI merupakan…

Peringati Hari Lahir Pancasila, Sekjend PA GMNI: Momentum Penguatan Konsepsi Bernegara Bagi Oase Indonesia Raya

Marhaenist - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Persatuan Alumni (PA) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia…

Tampilkan Lebih Banyak
  • Infokini
  • Indonesiana
  • Historical
  • Insight
  • Kabar Alumni GMNI
  • Kabar GMNI
  • Bingkai
  • Kapitalisme
  • Internasionale
  • Marhaen
  • Marhaenis
  • Marhaenisme
  • Manifesto
  • Opini
  • Polithinking
  • Study Marhaenisme
  • Sukarnoisme
Marhaenist

Ever Onward Never Retreat

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • ▪️ Kirim Artikel
  • ▪️ Format

Vivere Pericoloso

🎧 Online Radio

Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.

Marhaenist
Ikuti Kami
Merdeka!

Masuk ke akunmu

Lupa passwordmu?