By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Marhaenist
Log In
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Onward Issue:
Demokrasi Bukan Dagangan Elite: GMNI Situbondo Tolak Tegas Pilkada oleh DPRD
Dokumen Rahasia Amerika: AS Mengetahui Skala Pembantaian Tragedi 1965
Kendalikan Hama Belalang dengan Ayam: Kebijakan Kemandirian Pangan Ibrahim Traoré di Burkina Faso
Sukarno dan Analisis Anti-Kolonialnya yang tidak Rasis
Ibrahim Traoré, Pan-Afrikanisme dan Langkah-Langkahnya untuk Kedaulatan Afrika

Vivere Pericoloso

Ever Onward Never Retreat

Font ResizerAa
MarhaenistMarhaenist
Search
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Ikuti Kami
Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.
Marhaenis

Institut Sarinah Dukung Marsinah Sebagai Pahlawan Nasional dan Nyatakan Siap Tulis Buku tentang Perjalanan Perjuangannya

La Ode Mustawwadhaar
La Ode Mustawwadhaar Diterbitkan : Senin, 6 Oktober 2025 | 21:32 WIB
Bagikan
Waktu Baca 3 Menit
Foto: Seminar Pengusulan Gelar Pahlawan untuk Marsinah yang diadakan di Kabupaten Nganjuk, Senin (6/10/2025)/MARHAENIST.
Bagikan

Marhaenist.id, Nganjuk – Pada Hari Senin siang (6/10/25) Sugesti dari Rampak Sarinah Surabaya dan Yayuk Yuliani dari Sekar Sarinah Nganjuk menghadiri undangan Kepala Dinsos Kabupaten Nganjuk menghadiri Seminar Pengusulan Gelar Pahlawan untuk Marsinah.

Pada kesempatan itu Sugesti menyampaikan paparan Naskah Akademik yang ditulis dan diusulkan oleh Institut Sarinah Jakarta.

Seminar dibuka oleh Kepala Dinsos Kabupaten Nganjuk, Haris Jatmiko, S.Pd,M.Si yang menyatakan bahwa inisiatif tersebut mendapat dukungan dari banyak pihak.

Bupati Nganjuk, Dr Marhaen Djumadi menyatakan bahwa seminar tersebut merupakan tahapan terakhir sebleum pengajuan resmi pengusulan gelar pahlawan nasional untuk Marsinah.

“Minggu depan semua dokumen akan dijilid dan disampaikan kepada Gubernur Jawa Timur untuk diteruskan ke Kementrian Sosial,” jelas Bupati Marhaen.

Sugesti, SE mewakili Institut Sarinah menyampaikan presentasi Naskah Akademik dasar pengusulan gelar pahlawan untuk Marsinah.

“Pengusulan ini penting, untuk menunjukkan bahwa sosok perempuan dan dari kalangan masyarakat kecil yaitu buruh juga pantas dijadikan pahlawan nasional karena perjuangannya yang konkrit dan terukur bagi bangsa Indonesia,” jelasnya.

Selain berjuang untuk kenaikan upah buruh, almarhum Marsinah juga melakukan pembelaan ke teman-teman buruh dengan mendatangi Koramil Porong-Sidoarjo di tahun 1993.

“Ia sosok yang gigih, jujur, pemberani, dan mau berkorban demi kepentingan bersama. Karakter yang perlu diteladani saat ini,” jelas Sugesti.

Selain Sugesti dari Rampak Sarinah Surabaya, hadir juga sebagai narasumber Anang Suhartoyo, SH; Supriyadi, S.H., dan Radik Rasadiguna, Direktur Pemberdayaan Masyarakat Kemensos RI.

Seminar yang berlangsung di Pendopo KRT Sosroekoesomo Kabupaten Nganjuk dihadiri oleh 175 peserta terdiri dari Wakil Bupati, Trihandy Cahyo Saputro, S.T, perwakilan dinas-dinas, Ormas, LSM, Jaksa, Aparat Kodim, Mahasiswa dll. Marsini, Kakak almarhumah Marsinah turut hadir mewakili keluarga Marsinah.

Baca Juga:   Institut Sarinah: Jaga Ibu Pertiwi, Tegakkan Pancasila dalam Menavigasi Gejolak Bangsa

Seluruh peserta membubuhkan tandatangan sebagai pernyataan dukungan atas pengusulan yang diajukan Pemda Nganjuk tersebut.

Disisi lain, Eva Sundari, pendiri Institut Sarinah sebagai salah satu Tim Penulis Naskah Akademik (selain Fanda Puspitasari) menyatakan harapannya agar proses pengusulan dapat berjalan cepat sehingga Marsinah sudah bisa diangkat menjadi pahlawan nasional pada November 2025 yang akan datang.

“Kami berharap agar proses pengusulan gelar pahlawan terhadap Marsinah dapat berjalan dengan cepat sehingga Marsinah sudah bisa diangkat menjadi pahlawan nasional pada November 2025 yang akan datang,” ujarnya, Senin (6/10/2025).

Selain itu, Institut Sarinah juga menyatakan kesiapan untuk menulis buku tentang Perjuangan Marsinah sebagaimana diusulkan oleh Bupati Nganjuk pada saat pidato peresmian pengusulan gelar Pahlawan kepada Marsinah di seminar tersebut.

“Institut Sarinah siap menulis buku tentang perjalanan perjuangan Marsinah, seperti yang diusulkan oleh Pak Bupati Nganjuk dalam seminar Pengusulan Gelar Pahlawan untuk Marsinah tersebut,” tandasnya.***

Penulis: Redaksi/Editor: Bung Wadhaar.

iRadio
Bagikan Artikel
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Copy Link Print

ARTIKEL TERBARU

Demokrasi Bukan Dagangan Elite: GMNI Situbondo Tolak Tegas Pilkada oleh DPRD
Selasa, 13 Januari 2026 | 12:57 WIB
Dokumen Rahasia Amerika: AS Mengetahui Skala Pembantaian Tragedi 1965
Selasa, 13 Januari 2026 | 10:42 WIB
Foto: Ibrahim Traore, Presiden Burkina Faso (Sumber: Inilah.com)/MARHAENIST.
Kendalikan Hama Belalang dengan Ayam: Kebijakan Kemandirian Pangan Ibrahim Traoré di Burkina Faso
Senin, 12 Januari 2026 | 19:19 WIB
Sukarno dan Analisis Anti-Kolonialnya yang tidak Rasis
Senin, 12 Januari 2026 | 15:03 WIB
Foto: Ibrahim Traore, Presiden Burkina Faso (Sumber: Inilah.com)/MARHAENIST.
Ibrahim Traoré, Pan-Afrikanisme dan Langkah-Langkahnya untuk Kedaulatan Afrika
Senin, 12 Januari 2026 | 15:02 WIB

BANYAK DIBACA

Negara Hukum Berwatak Pancasila
Kelompok Cipayung Plus Jatim Ajak Masyarakat Utamakan Persatuan dan Perdamaian Bangsa
DPR Nilai Saatnya Mahkamah Agung Bersih-Bersih
UU PDP Disahkan, Pemerintah Diminta Bentuk Pengawas Independen
Beliau Ini Tukang Buat Masjid Bagus

Lainnya Dari Marhaenist

Menteri koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD dan Ketua Umum GBN Erros Djarot. MARHAENIST

Dukung Musisi Bangkit Dari Pandemi, GBN Gelar Bhinneka Culture Festival

Marhaenist - Dalam rangka berikan wadah bagi para musisi-musisi tanah air yang…

Teror Kepala Babi dan Tikus: Pembungkaman Jurnalisme Investigatif yang Kritik Terhadap Kekuasaan

Marhaenist.id - Terlihat beberapa bangkai tikus yang telah dipenggal sebagai bagian dari…

GMNI: KTT ASEAN Harus Menjiwai Doktrin Soekarno-Macapagal

Marhaenist - Presiden RI Joko Widodo atau Jokowi pada Rabu pagi, 10…

Emak-emak Muslimat di Lumajang Antusias Ketemu Atikoh Ganjar; Harus Jadi Ibu Negara

Marhaenist.id, Lumajang - Siti Atikoh Suprianti, istri calon Presiden RI Ganjar Pranowo…

Mahfud MD Ungkap Dana Otsus Papua Masa Lukas Enembe untuk Foya-foya

Marhaenist - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD berterus…

Kasat Narkoba Polres Berhasil Gagalkan Penyelundupan 76 Kg Sabu, Ketua DPC GMNI Asahan Berikan Apresiasi

Marhaenist.id, Asahan - Satuan Reserse Narkoba Polres Asahan di bawah kepemimpinan Kasat…

Tak Ingin Militerisasi di Ruang Sipil, GMNI di Sultra Nyatakan Tolak RUU TNI

Marhaenist.id, Sultra - Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) di Sulawesi Tenggara (Sultra) menolak…

Kecam Dualisme yang Belum Berakhir, DPC GMNI Kendari Desak Dilaksanakan Kongres Persatuan

Marhaenist.id, Kendari - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI)…

Anak Yang Terlibat Judi Online Harus Ditangani Dengan Cara Pendekatan Psikologis

Marhaenist - Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Anak, Perempuan, dan Pemuda Kementerian…

Tampilkan Lebih Banyak
  • Infokini
  • Indonesiana
  • Historical
  • Insight
  • Kabar Alumni GMNI
  • Kabar GMNI
  • Bingkai
  • Kapitalisme
  • Internasionale
  • Marhaen
  • Marhaenis
  • Marhaenisme
  • Manifesto
  • Opini
  • Polithinking
  • Study Marhaenisme
  • Sukarnoisme
Marhaenist

Ever Onward Never Retreat

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • ▪️ Kirim Artikel
  • ▪️ Format

Vivere Pericoloso

🎧 Online Radio

Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.

Marhaenist
Ikuti Kami
Merdeka!

Masuk ke akunmu

Lupa passwordmu?