By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Marhaenist
Log In
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Onward Issue:
Pulau Buru dan Pengarahan Tenaga Kerja Tapol
Ironi di Kawasan HTI RAPP: GMNI Temukan Sekolah Beralas Pasir dan Lansia Terabaikan Fasilitas Kesehatan di Kampar Kiri
Beredar Akun Facebook Palsu Atas Nama Dirinya, Karyono Wibowo: Ada Orang yang tidak Bertanggungjawab – Mohon Abaikan
Andai Bank BRI Jadi Bank Koperasi Seperti Desjardins Bank
Diskusi Publik Persatuan Alumni GMNI Jakarta, Anies Baswedan Tekankan Ekonomi Berkeadilan

Vivere Pericoloso

Ever Onward Never Retreat

Font ResizerAa
MarhaenistMarhaenist
Search
  • Infokini
    • Internasionale
  • Marhaen
    • Marhaenis
    • Marhaenisme
    • Study Marhaenisme
    • Sukarnoisme
  • Indonesiana
    • Kabar Alumni GMNI
    • Kabar GMNI
  • Kapitalisme
  • Polithinking
  • Insight
    • Bingkai
    • Historical
  • Manifesto
  • Opini
Ikuti Kami
Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.
Polithinking

Napak Tilas Bung Karno, Ganjar Silaturahmi ke Keuskupan Bogor

Indo Marhaenist
Indo Marhaenist Diterbitkan : Sabtu, 10 Februari 2024 | 01:08 WIB
Bagikan
Waktu Baca 2 Menit
Foto: Ganjar Pranowo didampingi istrinya, Siti Atikoh bersilaturahmi ke Keuskupan Bogor, Kamis (09/02/2024)/Marhaenist.id.
Bagikan

Marhaenist.id, Bogor – Ganjar Pranowo didampingi istrinya, Siti Atikoh bersilaturahmi ke Keuskupan Bogor, Kamis (09/02/2024). Kehadiran Capres nomor urut 3 itu menapak tilas Presiden Soekarno dalam upaya menjaga toleransi di Indonesia.

Keuskupan Bogor tidak lepas dari peran Monsinyur Geise, yang juga sebagai uskup pertama. Pada awal pendiriannya, Bung Karno menemui Monsinyur Geise di Keuskupan untuk meneguhkan toleransi di Indonesia saat itu. Pertemuan itu diabadikan dalam foto yang ditempel di dinding salah satu gedung katedral.

Dan, begitu pula dengan Ganjar yang hari ini bersilaturahmi membawa semangat toleransi. Ia disambut langsung oleh Uskup Mgr Paskalis Bruno Syukur.

Dalam kesempatan itu, Ganjar diajak berkeliling bangunan katedral sembari berdiskusi soal masa depan bangsa, negara dan toleransi.

“Intinya silaturahmi. Dan ternyata Bung Karno beberapa kali sering ke sini, sering berdialog jadi saya membayangkan kalau dulu mereka berdialog, maka hari ini kita juga berdialog apa bedanya, sama toh?” ujar Ganjar.

Ganjar mengaku telah menjalin silaturahmi ke banyak tokoh agama, masyarakat dan adat. Bahkan itu dilakukan di daerah-daerah terpencil dan perbatasan.

“Para tokoh itu memiliki peran penting. Inilah bentuk silaturahmi agar Indonesia kita itu asik, menarik tidak mudah tersinggung dan marah. Sehingga kita saling tahu dan bisa saling toleran,” tegasnya.

Capres berambut putih itu juga menambahkan bahwa ia meyakini umat katholik memiliki slogan yang digaungkan oleh Albertus Soegijapranata “Seratus persen Katholik, seratus persen Indonesia”.

“Jadi saya ingin antara ulama dan umara bersatu untuk bisa menyelesaikan persoalan bangsa ini,” terangnya.

Sementara itu, Mgr Paskalis Bruno Syukur mengatakan bahwa pihaknya mendukung upaya Ganjar dalam menjaga toleransi.

“Kami dari gereja Katholik mau berjalan dengan pemerintah. Dan pertemuan kali ini kami dari Gereja Katholik Keuskupan Bogor menegaskan siap bersama calon pemimpin untuk memajukan Indonesia yang berkeadilan dan sejahtera,” katanya.

Baca Juga:   Puluhan Jenderal Dukung Ganjar, Siap Lawan Segala Bentuk Intervensi

Pihaknya pun menyampaikan terima kasih atas kehadiran Ganjar dan istri.

“Terima kasih Pak Ganjar, telah meneguhkan perjuangan kami,” tandasnya.

iRadio
Bagikan Artikel
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Copy Link Print

ARTIKEL TERBARU

Pulau Buru dan Pengarahan Tenaga Kerja Tapol
Rabu, 26 November 2025 | 23:43 WIB
Ironi di Kawasan HTI RAPP: GMNI Temukan Sekolah Beralas Pasir dan Lansia Terabaikan Fasilitas Kesehatan di Kampar Kiri
Rabu, 26 November 2025 | 12:29 WIB
Beredar Akun Facebook Palsu Atas Nama Dirinya, Karyono Wibowo: Ada Orang yang tidak Bertanggungjawab – Mohon Abaikan
Senin, 24 November 2025 | 11:18 WIB
Andai Bank BRI Jadi Bank Koperasi Seperti Desjardins Bank
Minggu, 23 November 2025 | 07:46 WIB
Diskusi Publik Persatuan Alumni GMNI Jakarta, Anies Baswedan Tekankan Ekonomi Berkeadilan
Sabtu, 22 November 2025 | 22:03 WIB

BANYAK DIBACA

Negara Hukum Berwatak Pancasila
Masa Jabatan Legislatif Tanpa Ujung: Celah yang Mengancam Alam Demokrasi
Presiden Jokowi Resmi Buka Kongres IV Persatuan Alumni GMNI
Pembukaan Kongres IV Persatuan Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (PA GMNI)
Buka kongres PA GMNI, Jokowi Ajak Alumni GMNI Jaga Kedaulatan dan Menangkan Kompetisi

Lainnya Dari Marhaenist

Trisakti Bung Karno: Jalan Ideologis Menghadapi Krisis Bangsa Hari Ini

Marhaenist.id - Lebih dari enam dekade lalu, Bung Karno merumuskan Trisakti sebagai…

Foto:

Kapitalisme yang Menghapus Jejak Peradaban Bangka Belitung

Marhaenist.id - Menyingkap tabir sejarah jauh kebelakang sebelum Indonesia merdeka, masyarakat Bangka…

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menyampaikan pidatonya setelah dilantik sebagai ketua umum partai dalam rapat umum partai di Jakarta (25/9). ANTARA/Aditya Pradana Putra

Menghilangnya Kaesang Disebut Rugikan PSI dan Sulitkan KPK

MARHAENIST - Sekelompok eksponen Aktivis 98 melayangkan laporan orang hilang untuk putra…

YLBHI: 10 Faktor Jokowi Layak Disebut Pemimpin Korup dan Pelanggar Hukum dan HAM Terorganisir

Marhaenist.id - Menutup tahun 2024, salah satu organisasi nirlaba bernama Organized Crime…

Gelar FGD, DPC GMNI Kendari Ajak Kaum Milenial Cerdas Dalam Bermedia Sosial

Marhaenist.id, Kendari - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI)…

GMNI Penajam Gelar PPAB Cetak Marhaenis Muda Berjiwa Nasionalisme dengan Semangat yang Berasaskan Pancasila

Marhaenist.id, Penajam - Dewan Pengurus Komisariat (DPK) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI)…

Sukses Gelar PPAB, GMNI UIN Jakarta Bentuk Kader Progresif Berjiwa Kerakyatan

Marhaenist.id, Jakarta - Dewan Pengurus Komisariat (DPK) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI)…

Berhasil Kelola Sampah 60 Ton per Hari, Ganjar Tantang Pemuda Bekasi Bereskan Bantargebang

Marhaenist.id, Jakarta - Bermula dari keresahannya pada persoalan sampah yang tak kunjung…

Ganjar; Ahok Menambah Kekuatan Kita, Semakin Optimis!

Marhaenist.id, Jakarta - Capres 2024 nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengapresiasi mundurnya…

Tampilkan Lebih Banyak
  • Infokini
  • Indonesiana
  • Historical
  • Insight
  • Kabar Alumni GMNI
  • Kabar GMNI
  • Bingkai
  • Kapitalisme
  • Internasionale
  • Marhaen
  • Marhaenis
  • Marhaenisme
  • Manifesto
  • Opini
  • Polithinking
  • Study Marhaenisme
  • Sukarnoisme
Marhaenist

Ever Onward Never Retreat

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • ▪️ Kirim Artikel
  • ▪️ Format

Vivere Pericoloso

🎧 Online Radio

Copyright © 2025 Marhaenist. Ever Onward Never Retreat. All Rights Reserved.

Marhaenist
Ikuti Kami
Merdeka!

Masuk ke akunmu

Lupa passwordmu?